Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) Berbasis Web Menggunakan Laravel

Authors

  • Zupri Henra Hartomi Universitas Hang Tuah
  • Haris Tri Saputra Universitas Hang Tuah Pekanbaru
  • Desy Arischa Universitas Hang Tuah Pekanbaru

DOI:

https://doi.org/10.55583/jtisi.v1i2.517

Keywords:

Pembayaran, Sistem Informasi, web, laravel

Abstract

Proses pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) pada MTs YLPI Mujahiddin di Kecamatan Pinggir Kabupaten Bengkalis belum memiliki sebuah sistem yang mendukung dan masih dilakukan dengan cara pencatatan di buku dan kartu SPP oleh bagian keuangan, sehingga membuat kinerja yang kurang efisien,. untuk mengatasi permasalahan yang dialami, perlu adanya sebuah sistem untuk mengatasi masalah tersebut yaitu dengan membangun sebuah Sistem Informasi Pembayaran SPP berbasis Web menggunakan framework laravel yang bertujan untuk menyampaikan informasi kepada orang tua/wali siswa. Penulis menggunakan metode Waterfall, dengan bahasa pemrograman Php Framework Laravel, dan database MySQL sebagai database server Agar dapat diakses secara online. Hasil dari penelitian diperoleh laporan pembayaran siswa yang dapat diakses oleh Kepala Madrasah, bagian keuangan dan Wali siswa. Sehingga dengan adanya sebuah sistem pembayaran SPP di MTs YPLI MUJAHIDDIN ini sangat membantu bagian keuangan dalam pecatatan pembayaran serta pencarian data siswa menjadi lebih mudah dilakukan dan dapat mengetahui pembayaran SPP

Author Biographies

Haris Tri Saputra, Universitas Hang Tuah Pekanbaru

Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Hang Tuah Pekanbaru

 

Desy Arischa, Universitas Hang Tuah Pekanbaru

Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Hang Tuah Pekanbaru

 

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Hartomi, Z. H., Saputra, H. T., & Arischa, D. (2023). Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) Berbasis Web Menggunakan Laravel. Jurnal Testing Dan Implementasi Sistem Informasi, 1(2), 92-101. https://doi.org/10.55583/jtisi.v1i2.517